Membuat Page Layout Portrait dan Landscape Dalam Satu File Yang Sama di MS Word 2007

Diposting oleh Mie Ayam The Best
Pada Hari : Rabu, 16 Mei 2012

Judul yang panjang hehehehe... Yup seperti judul di atas, kali ini saya akan memberikan tips bagaimana caranya membuat Page Layout Portrait dan Landscap dalam satu file Ms. Word.. Pasti banyak yang belum tau kan..xixixi... 
Caranya akan saya tampilkan dalam bentuk gambar biar jelas.
  •  Buka Ms. Word 2007 nya...
  • Kalau sudah terbuka lalu klik "Page Layout"


  • Setelah itu Klik Menu "Break"
  •  Dan pilih "Next Page"


  • Kalau sudah tertambah jumlah halamannya menjadi 2 halaman, kemudian klik halaman ke 2 nya dan pilih "Orientations"
  • Lalu Pilih "Landscape"

 
 Done...Selesai...Gampang kan..kan..kan...hehehe..



 

{ 0 komentar...
Terima Kasih Sudah Membaca Artikel Saya. Jika Ingin Memberikan Komentar, Mohon Menggunakan Bahasa Yang Baik. }

Posting Komentar